Kenali Apa Itu Multitasking dan Cara Multitasking Karyawan
Apakah pernah mencari tahu sebenarnya apa itu multitasking? Secara harfiah, multitasking artinya menjalankan tugas ganda atau lebih dari satu aktivitas dalam waktu yang sama. Multitasking sering dianggap rentan membuat orang mengalami stres. Padahal, tidak semua orang dapat mengembangkan kemampuan ini. Seseorang perlu memiliki keterampilan khusus…